Daftar Nama Pengurus Partai Golkar 2019-2024
Anda pasti sudah tidah asing lagi,dengan partai politik yang
satu ini,partai golangan karya atau yang biasa di sebut partai golkar ini
merupakan partai politik yang tidak kala populernya dengan partai lain yang ada
diindonesia.
Partai ini merupakan salah satu partai populer di
Indonesia.sejarah lahirnya partai golongan karya ini sendiri dikarenakan dengan
rongrongan dari PKI beserta ormasnya dalam kehidupan politik baik di dalam
maupun di luar front nasional yang semakin meningkat.
Partai golkar merilis susunan kepengurusan partai yang baru
untuk periode 2019-2024.Hal ini dilakukan partai berlambang pohon
beringin,setelah Airlangga Hartanto kembali terpilih menjadi ketua umum partai
golkar.
Berikut susunan pengurus DPP Partai Golkar:
- Ketua Umum : Airlangga Hartarto
- Wakil Ketua Umum : Kahar Muzakkir
- Wakil Ketua Umum : Ahmad Doli Kurnia Tandjung
- Wakil Ketua Umum : Aziz Syamsuddin
- Wakil Ketua Umum : Agus Gumiwang Kartasasmita
- Wakil Ketua Umum : Hetifah Sjaifudian
- Wakil Ketua Umum : Rizal Mallarangeng
- Wakil Ketua Umum : Melchias Markus Mekeng
- Wakil Ketua Umum : Roem Kono
- Wakil Ketua Umum : Nurul Arifin
- Wakil Ketua Umum : Nurdin Halid
- Wakil Ketua Umum : Bambang Soesatyo
- Sekertaris Jenderal : Lodewijk F Paulus
- Bendahara Umum : Dito Ganinduto
Dewan Pembina :
- Ketua Dewan Pembina : Aburizal Bakrie
- Wakil Ketua : Zaenuddin Amali
- Ketua Dewan Kehormatan : Akbar Tandjung
- Ketua Dewan Penasihat : Jenderal (Purn) Luhut Binsar Panjaitan
Badang dan
Lembaga
Badan Penelitian dan Pengembangan
Ketua : Amir Sambodo
Badan Advokasi Hukum dan Ham
Ketua : Ifdal Kasim
Badan Pemengan Pemilu
Ketua : Maman Abdurrahman
Badan Saksi Nasional
Ketua : Syahmud B Ngabalin
Badan Pengembangan Ekonomi
Ketua : Haryadi Sukamdani
Badan Penanggulangan Bencana
Ketua : Febri Hendri
Lembaga Komunikasi dan Informasi
Ketua : Ricky Rachmadi
Lembaga Pemberdayaan Masyarakat Desa
Ketua : HM Al Khadzig
Lembaga Pengembangan Kreatifitas dan Inovasi
Ketua : Dito Ariotedjo
Salah satu anggota formatur partai golkar,Melki Laka Lena membenarkan susunan struktur DPP Partai Golkar tersebut.Ia mengatakan,susunan DPP itu merupakan hasil rapat formatur,selasa(14/1/2020) malam.
Post a Comment for "Daftar Nama Pengurus Partai Golkar 2019-2024"